If Dreams Have a Shelf Life
Shi Li memenangkan lotere dari dunia bawah dan terbangun di apartemen yang dulu disewanya, sekarang dalam wujud hantu.
Dia tidak menyangka bahwa mantan pacarnya, yang hubungannya biasa-biasa saja, masih tinggal di sana.
Pria ini keluar setiap hari dengan penampilan pantas dan mengenakan setelan jas, tetapi begitu tiba di rumah, ia ceroboh dan berantakan, mengubah apartemen yang bagus-bagus menjadi seperti kandang anjing.
Bau asap hampir mencekiknya sampai mati untuk kedua kalinya.
Shi Li menahannya selama tiga hari sebelum akhirnya memasuki mimpinya. Tanpa basa-basi, ia menceritakan obsesi yang telah membawanya kembali dari kematian.
"Akhirnya aku berhasil menabung seratus dua puluh ribu sebelum aku meninggal. Buku tabungannya disembunyikan di kompartemen di bawah wastafel. Keluarkan, tukarkan uangnya dengan mata uang hantu, lalu bakar untukku, ya?"
“Jika kau berani, simpan saja untuk dirimu sendiri.”
“Aku tidak akan melepaskanmu meskipun kau adalah hantu.”
***
Penulis: Zhong Jin
Genre: Romance Supernatural
***
Bab 11-16 (END)
Comments
Post a Comment